Pembalajaraan Tatap Muka Sudah Bisa Dimulai, Jateng Siap 5 April

Saras Bening Sumunarsih - Minggu, 4 April 2021
Persiapan pembelajaran tatap muka
Persiapan pembelajaran tatap muka simon2579

Pemerintah Daerah juga mempunyai hak untuk menutup kembali sekolah jika diketahui adanya lonjakan penyebran Covid-19.

Nadim juga menegaskan bahwa sebenarnya sekolah tatap muka sudah bisa dilakukan mulai saat ini dan pada bulan Juli 2021 seluruh sekolah diupayakan untuk melakukan pembelajaran tatap muka.

"Yang di Juli 2021 itu, harapannya semua sekolah sudah buka sekolah tatap muka," tegas Nadim Makarim.

Nadiem pernah menuturkan bahwa guru dan tenaga kependidikan menjadi prioritas kedua untuk mendapatkan vaksin.

Karena siswa dan siswi sudah terlalu lama tidak belajar tatap muka di sekolah.

Baca Juga: Terbukti! Pemimpin Perempuan Lebih Sukses Menghadapi Krisis Pandemi Covid-19, Ini Alasannya

Nadim Makarim menarget pelaksanaan program vaksinasi guru, dosen, dan tenaga kependidikan bisa selesai di akhir Juni 2021.

Untuk proses vaksinasi setidaknya ada 5 juta jiwa yang siap divaksin

Dalam upaya mempercepat pembelajaran tatap muka, Nadim mengatakan bahwa Bantuan Operasional Sekola (BOS) dapat digunakan untuk mempercepat proses sekolah tatap muka. 



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru