Tak Hanya Dipakai ke Pesta, Ini Fungsi Kebaya dari Masa ke Masa

Alessandra Langit - Selasa, 6 April 2021
ilustrasi kebaya
ilustrasi kebaya electravk

Kebaya dan generasi muda

Gusti Kanjeng Ratu Bendara merasa khawatir dengan kebiasaan berkebaya yang mulai pudar di generasi muda.

Pelaku usaha kebaya serta pemerintah diharapkan dapat bekerja sama untuk mewujudkan wajib kebaya di hari tertentu.

Wajib berkebaya tersebut diharapkan dapat mendorong anak muda untuk lebih mengenal kebaya sebagai salah satu ciri khas Indonesia.

Baca Juga: Bukan Cuma Batik, Ini Dia 5 Pilihan Pakaian ke Pesta Pernikahan yang Bisa Kamu Coba

Gusti Kanjeng Ratu Bendara juga berharap perancang busana muda Indonesia mengangkat kebaya sebagai inspirasi karyanya.

Modernisasi kebaya juga diharapkan agar generasi muda lebih dapat mengenakan kebaya untuk pakaian sehari-hari.(*)

Sumber: Kongres Berkebaya Nasional 2021
Penulis:
Editor: Tentry Yudvi Dian Utami


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029