Tak Perlu Panik! Ini 5 Cara Mengeluarkan Kontak Lensa yang Tersangkut

Firdhayanti - Kamis, 15 April 2021
Lakukan ini saat kontak lensamu tersangkut.
Lakukan ini saat kontak lensamu tersangkut. Freepik

4. Putar Kelopak Mata 

Jika kamu tak dapat menemukannya juga, coba balikkan kelopak matamu. 

Untuk hal ini, coba minta bantuan orang lain untuk melakukannya. 

"Lihat ke bawah, pegang bulu matanya, dan tarik kelopak mata ke bawah dan keluar sedikit," kata Andrea menginstruksikan. 

Baca Juga: Pembelajaran Tatap Muka Siap Diuji Coba, Lakukan Persiapan Ini Agar Terhindari dari Virus

"Lalu, dorong lipatan kelopak mata dengan cotton swab balik tutupnya."

Pastikan orang yang membantumu mencuci tangannya dengan bersih sebelum melakukannya. 

Sumber: self.com
Penulis:
Editor: Tentry Yudvi Dian Utami


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat