Tak Perlu Repot, Ini 5 Aplikasi untuk Bayar Zakat Fitrah Secara Online

Ratu Monita - Jumat, 16 April 2021
Zakat fitrah
Zakat fitrah lifestyle.kompas.com

Untuk memulai pembayaran kamu dapat mengunjungi situs https://baznas.go.id/bayarzakat . 

Kemudian untuk metode pembayaran kamu dapat memilih melalui payroll system, mobil banking, transfer antar rekening bank via ATM, dan dompet digital.

Selain melalui website, kamu juga dapat langsung memulai pembayaran melalui aplikasi resminya secara langsung. 

Baca Juga: Semarakkan Bulan Suci Ramadan dengan Mempercantik Ruang Makan

2. Zakat.or.id

Situs lainnya yang bisa kamu kunjungi untuk menunaikan zakat adalah zakat.or.id.

Situs tersebut merupakan situs terpisah dari dompet dhuafa yang dikhususkan untuk menghimpun dana sosial untuk zakat, infak, dan sedekah. 

Untuk memulai pembayaran zakat fitrah kamu bisa langsung mengunjungi situs zakat.or.id, kemudian klik 'Bayar zakat'. 

Metode pembayaran yang dapat kamu pilih pun beragam, dimulai dari transfer rekening antar bank, kartu kredit, mobile banking, hingga melalui dompet digital.

Baca Juga: Unik dan Menarik! Ini Makanan Berbuka dari 5 Daerah di Indonesia

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja