Jauhi 5 Emosi Negatif Ini yang Menjauhkanmu dari Kemapanan Finansial

Ericha Fernanda - Sabtu, 17 April 2021
ilustrasi seorang perempuan.
ilustrasi seorang perempuan. freepik.com

4. Rasa Bersalah

Terdapat tipe orang tertentu yang membutuhkan semua orang di sekitar mereka untuk menyetujui keputusannya.

Hal itu bisa membuatnya merasa bersalah karena tidak memasukkan siapa pun.

Saat kita merasa bersalah, rasanya seperti kita telah melakukan sesuatu yang salah.

Terkadang ketidaksetujuan satu orang bisa melebihi persetujuan 10 orang lainnya.

Perasaan seperti itu dapat melumpuhkan kemajuan pribadi seseorang.

Baca Juga: Perusahaan Wajib Bayar THR Penuh, Bagaimana dengan yang Masih Terdampak?

5. Mengabaikan Diri Sendiri

Emosi negatif yang terakhir adalah kurangnya tingkat kepercayaan diri dan harga diri.

Tanpa harga diri, hidup bahagia dan kaya sangatlah tidak mungkin.

Kurangnya harga diri akan mencegah seseorang untuk benar-benar menerima atau mengalaminya.

Mengatasi perasaan negatif tentang diri sendiri dan keuangan adalah cara untuk membuka diri terhadap segala macam kemungkinan.

Ketika kita selalu bergelut dengan kelima emosi negatif itu secara harfiah akan menghalangi aliran energi dan keberuntungan dalam hidup kita.

Sebab yang membatasi pergerakan kita adalah pikiran dan dugaan kita sendiri.

Semakin cepat kita bergerak dapat meningkatkan rasa damai, kemapanan, dan kesejahteraan keuangan kita. (*)

 

Sumber: Mind Body Green
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Jauhi 5 Emosi Negatif Ini yang Menjauhkanmu dari Kemapanan Finansial