Pendidikan Seksual Komprehensif, Upaya Kurangi Risiko Kekerasan Berbasis Gender Online

Putri Mayla - Selasa, 20 April 2021
Ilustrasi menolak kekerasan
Ilustrasi menolak kekerasan iStock

Parapuan.co - Kekerasan berbasis gender tidak hanya terjadi secara langsung, namun bisa juga terjadi secara online.

Kekerasan berbasis gender online atau (KBGO) diketahui meningkat selama pandemi Covid-19.

Hal ini karena aktivitas online selama pandemi juga meningkat.

KBGO memang tidak bisa dianggap remeh, karena memiliki dampak negatif bagi para korban.

Baca Juga: Kekerasan Berbasis Gender Online Meningkat Selama Pandemi, Ini Dampaknya Bagi Penyintas

Sehubungan hal ini, pendidikan kekerasan berbasis gender online bisa mengurangi risiko kekerasan berbasi gender online.

Pendidikan seksual komprehensif bisa mengurangi risiko kekerasan berbasis gender online,” ungkap Neira Ardaneshwari, Co-founder Tabu.id, platform yang fokus pada isu seksual dan reproduksi anak muda via diskusi virtual, pada Senin (19/4/2021).

Lantas mengapa pendidikan seksual komprehensif bisa mencegah KBGO?

Baca Juga: Kekerasan Berbasis Gender Online Meningkat, Ini Dampaknya Bagi Korban

Konsep-konsep Gender

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Pendidikan Seksual Komprehensif, Upaya Kurangi Risiko Kekerasan Berbasis Gender Online