Tak Selalu Buruk, Ternyata Tantrum Punya Sederet Manfaat untuk Anak

Linda Fitria - Jumat, 23 April 2021
Ilustrasi anak tantrum
Ilustrasi anak tantrum freepik

Saat dilarang, anak pasti akan merasa kecewa hingga akhirnya tantrum.

Baca Juga: Ternyata Berbeda, Berapa Lama Waktu Menyusui Berdasarkan Usia

Namun hal ini mengajarkan bahwa ada beberapa hal yang tak sejalan dengan apa yang diinginkan anak sehingga mereka belajar untuk mengatasi kemarahan dan kekecewaannya.

Merasa aman membagikan emosi yang dirasakan

Ketika anak tantrum, orangtua sebaiknya tidak memaksa anak untuk berhenti, memarahi, ataupun menghukum mereka.

Hal ini lantaran anak yang tantrum di depan orangtua artinya mereka merasa aman mengungkapkan perasaan atau emosi mereka.

Baca Juga: Orang Tua Wajib Paham, Ini 4 Tips Ajarkan Anak Agar Tak Berlaku Rasis

Meningkatkan Proses Belajar

Saat anak tantrum, mereka sedang belajar menghadapi masalah yang belum mereka temui atau alami sebelumnya.

Setelah anak selesai menangis, mereka pun akan mencoba menyelesaikan masalah dengan tekad yang baru.

Sumber: Kompas.com,Nova.ID
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat