8 Bahan Makanan Sehat Sumber Immune Booster untuk Usia 40 ke Atas

Arintha Widya - Minggu, 25 April 2021
ilustrasi makanan mengandung vitamin D.
ilustrasi makanan mengandung vitamin D. freepik.com

2. Ikan Berminyak

Minyak tidak selalu buruk bagi kesehatan, apalagi jika berasal dari ikan.

Ikan berminyak, seperti salmon dan trout justru mengandung lemak sehat yang mampu meningkatkan imun.

Lemak sehat yang terkandung di dalam ikan tersebut juga mendukung kesehatan otak, jantung, dan persendian, terlebih bagi perempuan usia 40 tahun ke atas.

Baca Juga: Tips Agar Sistem Imun Tetap Kuat Selama Puasa Meski di Tengah Pandemi

3. Biji Chia

Biji chia juga mengandung antioksidan dan berbagai nutrisi seperti serat, protein, lemak sehat, dan mikronutrien dalam jumlah yang pas.

Di dalamnya juga terdapat kandungan asam lemak omega-3 yang bermanfaat meningkatkan kekebalan tubuh.

4. Yoghurt

Yoghurt dapat membantu menguatkan usus dan mencegah penyakit di sistem pencernaan, seperti celiac.

Kandungan probiotik di dalam yoghurt menghancurkan bakteri jahat di perut, serta menguatkan kekebalan yang baik untuk dikonsumsi orang dewasa.

Sumber: Boldsky
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat