Pengobatan Alami untuk Gatal Selama Kehamilan
Ada berbagai cara untuk membantu meringankan rasa gatal yang kamu rasakan. Berikut ini pengobatan alami yang bisa kamu coba di rumah, antara lain:
- Ganti parfum atau deterjen
Pilih parfum dan deterjen yang tidak menimbulkan alergi, bau yang menyengat, dan memungkinkan adanya rasa gatal.
- Kenakan pakaian katun yang longgar
Membantu kamu dari potensi iritasi kulit dan membantu kamu tetap dingin untuk menghindari ruam yang berhubungan dengan panas.
- Gunakan pelembab untuk mengatasi kulit kering
Saat ini sudah banyak dijual di pasaran pelembab alami yang terbuat dari minyak zaitun atau shea butter.
- Hidrasi itu penting
Tingkatkan asupan air dan masukkan elektrolit ke dalam hidrasi kamu. Kamu bisa memperolehnya dari air kelapa.
Jika rasa gatal tak kunjung membaik dan semakin parah, inilah saatnya membuat rencana untuk mengunjungi dokter.
Baca Juga: Catat! Ini Alasan Minum Air Kelapa Muda Penting untuk Kehamilan