5. Lakukan aktivitas menyenangkan sekeluarga
Cara lain yang bisa Kawan Puan lakukan adalah dengan melakukan beberapa aktivitas sekeluarga.
Misalnya dengan makan malam di restoran bersama-sama, menonton film bersama di rumah, atau yang lainnya.
Aktivitas sekeluarga yang menyenangkan seperti ini memungkinkan anak-anak berinteraksi dengan lebih baik.
Tak hanya itu, kedekatan dan kekompakan anak dengan orang tua pun semakin terbina.
Baca Juga: Orang Tua Harus Aktif, Ini 6 Cara Bantu Anak Agar Tak Jadi Korban Bullying
Bagi Kawan Puan yang sudah punya dua anak atau lebih yang masih berusia dini, selamat mencoba cara-cara ini, ya!
Semoga anak-anak bisa saling menyayangi dan tidak sering bertengkar lagi.(*)