5. Luka sembuh lebih lambat
Ada beberapa alasan luka akan sembuh lebih lambat jika kamu menderita diabetes.
Seiring waktu, kadar gula darah tinggi mempersempit pembuluh darah, memperlembat sirkulasi darah dan membatasi nutrisi dan oksigen yang dibutuhkan agar tidak sampai ke luka.
Baca Juga: Aman Dikonsumsi untuk Penderita Diabetes dan 3 Manfaat Lain Edamame
Kadar gula darah tinggi yang berkepanjangan juga merusak sistem kekebalan, sehingga tubuh lebih sulit melawan infeksi.(*)