4. Tertawa
Tertawa dapat melepaskan endorfin yang memperbaiki suasana hati.
Tak hanya itu tertawa juga dapat menurunkan kadar hormon kortisol penyebab stres.
Tertawa juga dapat minimbulkan perasaan bahagia terlebih saat kamu sedang merasakan stres.
Kamu bisa menonton beberapa film lucu untuk membuatmu tertawa atau kamu bisa menghabiskan waktu dengan temanmu yang sering melakukan hal-hal lucu dan membuatmu tertawa.
(*)