Inflasi Gaya Hidup Bisa Jadi Masalah, Ini Tips Mengatur Keuangan dari Pakar

Vregina Voneria Palis - Minggu, 4 Juli 2021
Tips Mengatur Keuangan yang Baik dari Pakar
Tips Mengatur Keuangan yang Baik dari Pakar Business photo created by lifeforstock

5. Melakukan Review

Yang terakhir adalah melakukan review, Kawan Puan.

Setelah membuat anggaran dan menjalankannya, kita harus melihat kembali apakah anggaran yang kita buat sudah tepat atau belum.

"Jangan lupa melakukan review, kita cek, apakah kira-kira anggaran yang sudah kita anggarkan ketika dilapangan ini sesuai enggak sih. Atau ternyata masih bocor juga," terang Rista.

Baca Juga: 5 Aturan yang Perlu Dipenuhi agar Untung dan Sukses Berdagang

Jika memang ternyata anggaran yang dibuat masih belum sesuai saat penerapannya dilapangan, kamu bisa menyesuaikan ulang anggaran tersebut.

Nah, Kawan Puan, itu dia tips mengatur keuangan dari pakar finansial.

Semoga informasi di atas dapat bermanfaat ya! (*)

 

Sumber: Wawancara
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru