Pada Kasus Tertentu Perceraian Menjadi Keputusan Tepat, Mengapa?

Saras Bening Sumunarsih - Selasa, 20 Juli 2021
Ilustrasi pasangan yang memutuskan bercerai demi kebaikan bersama, termasuk kondisi mental anak.
Ilustrasi pasangan yang memutuskan bercerai demi kebaikan bersama, termasuk kondisi mental anak. CandyRetriever

Membuat Peraturan yang Lebih Bijaksana

Setelah berpisah, anak tentu akan tinggal dengan salah satu orang tuanya.

Anak yang masih di bawah umur cenderung mendapatkan pengasuhan dari ibu mereka.

Sedangkan, untuk anak yang sudah cukup usia mereka bebas memilih ibu atau ayahnya.

Meski harus tinggal dengan salah satu orang tuanya, kamu perlu memastikan bahwa anak tetap mendapatkan kasih sayang dan perhatian dari kedua orang tuanya.

Tetapkan peraturan yang bijaksana terkait pembagian waktu bersama anak.

Baca Juga: Tips Intim dengan Pasangan Selain Hubungan Seks, Ini Kata Psikolog

“Setiap keluarga harus mencari solusi paling cocok untuk mereka, dan menyadari bahwa anak-anak dapat beradaptasi serta berubah seiring waktu,” kata David.

Orang tua juga harus memberikan fleksibilitas, bertukar hari untuk mengatur kebutuhan satu sama lain dan kebutuhan anak-anak mereka.

Sumber: parents.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Implementrasi Kurang Efektif, Wapres Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihapus