Catat! Ini 6 Sumber Makanan yang Sebaiknya Dikonsumsi Pascamelahirkan

Anna Maria Anggita - Senin, 2 Agustus 2021
Ilustrasi makanan yang baik dikonsumsi pasca melahirkan
Ilustrasi makanan yang baik dikonsumsi pasca melahirkan freepik.com

2. Daging sapi

Kawan Puan, yang boleh dimakan pasca melahirkan adalah daging sapi tanpa lemak ya.

Daging sapi tanpa lemak tinggi akan zat besi.

Zat besi bagus untuk membantu menjaga energi, terutama bagi Kawan Puan yang menjadi orang tua baru.

Tak hanya itu saja, zat besi juga merupakan sumber protein dan vitamin B12 mampu membantu tubuh memproduksi sel darah merah.

Baca Juga: Cepat dan Anti Ribet, Ini 3 Cara Mengupas Telur dengan Mudah

3. Ragi Nutrisional

Kawan Puan, ibu yang beru saja melahirkan itu membutuhkan vitamin B12 yang biasa didapatkan dari produk hewani.

Namun, jika kamu merupakan seorang vegan, maka sebagai gantinya konsumsilah ragi nutrisional.

Ragi nutriosional ini berbentuk bubuk yang berasa seperti keju.

4. Sayuran hijau

Sayuran hijau adalah sumber vitamin A yang sangat baik.

Vitamin A yang terdapat dari sayuran hijau ini memainkan peran penting dalam mendukung penglihatan, kekebalan, dan mendorong pertumbuhan jaringan organ yang sehat.

Tentunya semua peran ini sangat penting untuk perkembangan bayi dan orang tua pascapersalinan.

Sumber: In The Know
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat