7. Rilekskan rahang
Bagian lainnya yang perlu diperhatikan adalah kenyamanan saat akan digoti.
Karena dengan begitu akan menimbulkan senyum yang natural tanpa ada paksaan.
Untuk memulainya kamu dapat mencoba memilih pose yang tepat, kemudian mengambil napas sedalam-dalamnya, dan untuk kemudian melepaskan semua ketegangan dari rahang.
Baca Juga: Dobrak Standar Kecantikan di Industri Fashion, Fotografer Mode Nicoline Patricia Rilis Project Puan
8. Berlatih senyum dengan atau tanpa menunjukkan gigi.
Kawan Puan mungkin pernah berada di posisi bingung, harus berekspresi senyum dengan atau tanpa keliatan gigi.
Padahal setiap orang memiliki senyum yang akan membuat setiap orang merasa lebih baik.
Karenanya, luangkan waktu untuk melihat gaya senyum dengan atau tanpa senyum dan pilih ekspresi yang kamu sukai.
(*)