5 Cara Anti Mainstream Membuat Profil LinkedIn Agar Dilirik Perekrut

Putri Mayla - Rabu, 1 September 2021
Membuat profil LinkedIn supaya dilirik perekrut. Salah satunya dengan memasang foto profesional.
Membuat profil LinkedIn supaya dilirik perekrut. Salah satunya dengan memasang foto profesional. marchmeena29

 

Berikan informasi dengan tepat

Pastikan informasi yang kamu cantumkan di profil sama dengan informasi yang terdapat di resume.

Cara ini membantu menceritakan cerita yang konsisten ketika perekrut memeriksa media sosial yang kamu miliki.

Informasi terkait riwayat pekerjaan, deskripsi pekerjaan, kompetensi yang miliki, dan lainnya yang berhubungan dengan informasi dalam resume, dan cover letter.

Menguraikan perjalanan karir

Cobalah untuk memperluas perjalanan karir yang ada di resume dan surat lamaran. 

Nah LinkedIn memungkinkan kamu untuk memperluas informasi dalam resume. Ini berarti kamu dapat menawarkan lebih banyak informasi kepada publik dan perekrut.

Misalnya, kamu dapat menyoroti pencapaian penting di semua kategori LinkedIn seperti projek, publikasi, sertifikasi, dan lainnya.

Tak hanya itu, kamu juga mempunyai opsi untuk menyertakan minat dan detail pribadi secara profesional.

Nah itu dia cara anti mainstream yang bisa kamu lakukan supaya profil LinkedIn kamu dilirik perekrut. Semoga tips ini membantu perjalanan karir kamu, yah. (*)

Baca Juga: LinkedIn hingga Twitter, Ini Media Sosial yang Cocok buat Pengembangan Karier

Sumber: Top Resume
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

4 Momen Memukau di Konser Isyana, Dari Duet hingga Kehangatan Keluarga