Ternyata Ini Standar Penampilan Menarik di Dunia Kerja Menurut Pakar

Arintha Widya - Jumat, 3 September 2021
Ilustrasi standar penampilan menarik di dunia kerja
Ilustrasi standar penampilan menarik di dunia kerja Photo by Ekaterina Bolovtsova from Pexels

Misalnya saja untuk jadi pramugari, penampilan menarik dari segi tubuh langsing dibutuhkan agar lebih mudah bergerak terutama ketika melayani penumpang.

Walau demikian, di berbagai perusahaan multinasional atau internasional sudah tidak lagi mensyaratkan penampilan menarik bagi para calon pegawainya.

Syarat seperti usia, agama, suku, dan lain-lain juga ditiadakan lantaran mengacu pada kebijakan International Labour Organization (ILO).

Kecuali, karena alasan terkait kebutuhan perusahaan seperti disinggung di atas, syarat tersebut dilarang untuk dicantumkan karena dianggap diskriminatif.

Intinya, percaya dirilah walau sebuah perusahaan mensyaratkan penampilan menarik dalam informasi lowongan kerjanya.

Tunjukkan kemampuan dan penampilan terbaikmu jika ingin diterima di perusahaan tertentu sesuai minatmu. (*)

Sumber: Wawancara
Penulis:
Editor: Tentry Yudvi Dian Utami


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat