Keren, Festival MAG Gabungkan Seni, Sains, dan Teknologi dalam Satu Wadah

Alessandra Langit - Kamis, 9 September 2021
Festival Media Art Globale 2021 yang gabungkan seni, sains, dan teknologi
Festival Media Art Globale 2021 yang gabungkan seni, sains, dan teknologi Media Art Globale

Kolektif Nantlab, tantangan perkotaan di Jakarta dengan Urb-Sense

Kolektif ini memperkenalkan produksi partisipatif dari peta mental virtual kota pada jarak sosial mereka.

Air dan Oksigen oleh Widi Pangestu

Widi Pangestu menggunakan proses dalam karyanya, air dan oksigen sebagai simbol ketidakkekalan dalam hidup dan bagaimana manusia terkadang lebih khawatir akan ketiadaan.

Baca Juga: Yuk, Mengenal Budaya dan Tarian Tradisional Lewat Kegiatan Indonesia Menari Virtual!

Lauk pauk Indonesia oleh Utami A. Ishii

Utami A. Ishii mengangkat sambal yang biasanya sebagai lauk pauk di Indonesia menjadi media eksperimen ilmiah di bawah mikroskop.

Konsep ini akan menjadi karya seni interaktif di antara penonton di lokasi pameran.

Despora dengan Collective Concenssion merefleksikan bagaimana manusia di era ini memaknai permainan tradisional menjadi sebuah instalasi interaktif.

Konsep festival yang menarik ya, Kawan Puan. Jika kamu tertarik, catat tanggalnya dan cek situsnya! (*)

Sumber: Konferensi Pers Media Art Globale 2021
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat