Teman Belum Kembalikan Pinjaman Uang? Ini 5 Cara Sopan Menagih Utang

Ardela Nabila - Senin, 4 Oktober 2021
Cara menghadapi teman yang belum kembalikan uang
Cara menghadapi teman yang belum kembalikan uang Imam Fathoni

Dengan demikian, kamu bisa mendapatkan kembali uang kamu, tetapi tetap menjaga hubungan baik dengan menunjukkan bahwa kamu benar-benar ingin membantunya.

5. Tambahkan rasa urgensi

Menambahkan rasa urgensi ketika meminta kembali uang yang dipinjam dapat membantu teman atau keluarga memahami situasi yang kamu alami.

Kawan Puan bisa dengan jujur mengungkapkan kebutuhan mendesak yang sedang kamu alami agar mereka dapat segera mengembalikan uang tersebut.

Setelahnya, baru berikan tenggat waktu baru kapan mereka harus mengembalikan uang yang kamu pinjamkan sebelumnya.

Nah, dengan mengikuti tips di atas, Kawan Puan tidak perlu lagi merasa sungkan ketika menghadapi orang yang telat mengembalikan uang. (*)

Sumber: Save The Student
Penulis:
Editor: Tentry Yudvi Dian Utami


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat