5 Jenis Makanan yang Baik Disantap ketika Mengalami Diare, Apa Saja?

Anna Maria Anggita - Senin, 4 Oktober 2021
Makanan yang sebaiknya disantap ketika mengalami diare
Makanan yang sebaiknya disantap ketika mengalami diare monticelllo

5. Telur

Telur rebus aman dikonsumsi ketika Kawan Puan sedang mengalami diare.

Akan tetapi, pastikan kamu memasaknya tidak menggunakan banyak mentega, keju, atau bumbu. Santap saja telur diorak-arik yang dibumbui dengan garam.

Sudah sepatutnya kelima makanan di atas dicatat baik-baik ya, Kawan Puan, sehingga tubuh tetap ternutrisi dan diare bisa sembuh. (*)

Sumber: insider
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

Ingat Shaheer Sheikh? Ini Sinopsis Film Do Patti yang Dibintanginya Bareng Kajol