13 Langkah Awal Melatih Jiwa Kepemimpinan pada Perempuan (Part I)

Aulia Firafiroh - Selasa, 12 Oktober 2021
jiwa kepemimpinan perempuan
jiwa kepemimpinan perempuan monkeybusinessimages

3) Hidup tidak seindah sosmed

Kadang hidup tak seindah yang ditunjukkan lewat sosial media.

Pahami bahwa kita semua pernah mengalami hal buruk.

Sadari bahwa kehidupan orang-orang yang kamu bandingkan dengan kehidupanmu mungkin juga tidak semuanya menyenangkan.

Baca juga: BCA dan Blibli Luncurkan Kartu Kredit Mastercard untuk Proses Belanja Mudah

4) Kurangi rasa dengki dan iri hati

Pada dasarnya setiap orang pasti pernah memiliki rasa iri. 

Hal tersebut sangat wajar, mengingat kita adalah manusia.

Namun hal itu menjadi salah ketika kamu mencoba menghancurkan orang lain karena iri hati yang ada.

Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh