Chef Norman Ismail Berbagi Resep Creamy Kiwi Lamington, Kue Khas Selandia Baru

Citra Narada Putri - Kamis, 21 Oktober 2021
Lamington, kue khas Selandia Baru.
Lamington, kue khas Selandia Baru. Eiliv-Sonas Aceron/Unsplash

Icing:

- Oleskan selai kiwi di sisi dalam kue yang telah dibelah dua.

- Tambahkan irisan kiwi sesuai selera

Coating:

- Taruh kelapa parut di dalam mangkuk cetek atau piring dengan permukaan luas.

- Letakkan sepotong kue ke dalam ganache coklat dan gulingkan menggunakan dua garpu, lalu gulingkan ke dalam wadah kelapa.

- Tutup bagian atas dengan Tatua mascarpone sesuai selera.

- Diamkan selama satu hingga dua jam, lalu hidangkan dengan teh atau kopi!

Itu dia resep mudah membuat Creamy Kiwi Lamington seperti yang dibuat oleh Chef Norman Ismail pada acara tersebut.

Menariknya lagi, menurut Chef Norman, kita juga bisa mengubah isian lamington dengan bahan lokal loh, Kawan Puan. 

"Semua bahan yang digunakan di Indonesia juga ada. Tinggal mix and match dengan bahan yang Indonesia banget, mungkin bisa ditambahkan kinca nangka atau pakai saus durian. Itu sah-sah aja, tinggal balik lagi ke selera yang buat dan maunya disajikan seperti apa," jelas Chef Norman. (*)

Baca Juga: Kawan Puan, Yuk Coba Membuat Tempe di Rumah! Lezat, Sehat, Mudah



REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru