Hore! 3 Tempat Wisata di Jakarta Ini Sudah Boleh Dikunjungi Anak di Bawah 12 Tahun

Anna Maria Anggita - Minggu, 24 Oktober 2021
Tempat wisata di Jakarta yang boleh dimasukki anak di bawah usia 12 tahun
Tempat wisata di Jakarta yang boleh dimasukki anak di bawah usia 12 tahun CASEZY

3. Taman Impian Jaya Ancol

Tempat wisata selanjutnya adalah Taman Impian Jaya Ancol yang telah wisatawan berusia di bawah 12 tahun untuk berkunjung.

Adapun sejumlah titik rekreasi yang sudah dibuka kembali, yakni Dunia Fantasi, Ocean Dream Samudra, Allianz Ecopark, Pasar Seni, Gondola, dan Sea World.

Wisatawan perlu melakukan pemesanan tiket secara online melalui situs web Ancol sebelum mengunjungi kawasan wisata tersebut.

Baca Juga: Itinerary Liburan sambil Belajar di Yogyakarta 1 Hari, Benteng Vredeburg hingga Malioboro

Hal lain yang perlu dicatat, meski level PPKM sudah mulai menurun pastikan Kawan Puan untuk selalu melindungi diri sendiri dan keluarga.

Kawan Puan tetap harus patuhi protokol kesehatan yang ada dan selalu jaga kebersihan tubuh, karena virus corona masih mengintaim, ya. (*) 



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru