Waspada, Ini 6 Kebiasaan Rekan Kerja yang Menandakan Perilaku Toksik

Ardela Nabila - Minggu, 31 Oktober 2021
Tanda rekan kerja toksik.
Tanda rekan kerja toksik. Pornpimon Rodchua

Sebaliknya, kamu bisa menyatakan ketidaksetujuanmu dan menawarkan solusi, Kawan Puan.

5. Memengaruhi kualitas kerja rekannya

Keberadaan rekan kerja yang toksik di lingkungan kantor juga bisa memengaruhi kualitas kerja kamu, lho.

Ini merupakan salah satu akibat dari perilaku negatif yang dilakukannya dan dialami oleh rekan kerja di sekitarnya.

Artinya, perilaku toksiknya menyebabkan lingkungan kerja yang toksik pula. Sehingga, ia bisa menyebabkan rekan kerja lainnya menjadi depresi, performa kerja menurun, dan gagal.

6. Sering mengeluh tanpa menawarkan solusi

Rekan kerja yang toksik kerap memiliki pandangan negatif tentang pekerjaan dan lingkungan kerjanya, ia terus membagikan hal-hal negatif ke orang lain.

Baca Juga: 5 Karakter Toksik Perempuan Karier yang Harus Dihindari di Tempat Kerja

Mendengarkan keluhan negatif bisa memengaruhi mood di tempat kerja, sehingga sebaiknya hindari rekan kerja seperti ini.

Kawan Puan, memiliki rekan kerja yang toksik merupakan hal yang tidak diinginkan oleh siapa pun, tetapi juga tidak bisa dihindari.

Alih-alih ikut terjebak ke situasi negatifnya, sebaiknya kamu lebih bijak dalam menyikapinya, ya! (*)

Sumber: Bustle
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru