Syarat Pemberian Vaksin Sinovac untuk Anak Usia 6-11 Tahun dari IDAI

Ericha Fernanda - Rabu, 3 November 2021
Syarat vaksin SInovac untuk anak usia 6-11 tahun
Syarat vaksin SInovac untuk anak usia 6-11 tahun sorrapong

- Sedang demam 37,5 derajat Celcius atau lebih

- Sembuh dari Covid-19 kurang dari 3 bulan

- Pascaimunisasi lain kurang dari 1 bulan Hamil

- Hipertensi tidak terkendali

- Diabetes tidak terkendali

- Penyakit kronik yang tidak terkendali

Baca Juga: Vaksin Sinovac Boleh untuk Anak Usia 12-17 Tahun, Ini Syarat-syaratnya

Jadi, itulah syarat pemberian vaksin Covid-19 untuk anak yang wajib dipatuhi ya, Kawan Puan.

Jika, anak sedang mengalami kondisi di atas, jangan dipaksakan dan konsultasikan lebih dahulu demi menghindari Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI), ya.

Pastikan anak selalu mematuhi protokol kesehatan dengan memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan ketika berangkat untuk vaksinasi.

Meski sudah divaksin nantinya, tetap patuhi protokol kesehatan supaya imun anak tetap terjaga dan mengurangi penularan virus COvid-19. (*) 



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat