Simak! Ini 5 Tips Atur Keuangan Rumah Tangga dengan Gaji Kecil

Ardela Nabila - Sabtu, 6 November 2021
Tips mengatur keuangan rumah tangga.
Tips mengatur keuangan rumah tangga. hxyume

Namun, umumnya besaran dana darurat yang harus kamu siapkan adalah sebanyak enam kali pendapatan atau pengeluaran untuk yang single, sembilan kali untuk yang menikah tetapi belum punya anak, serta 12 kali pengeluaran untuk yang menikah dan sudah punya anak.

Untuk dana darurat sendiri, Rista Zwestika menyarankan untuk menyimpannya di instrumen yang aman, likuid, dan mudah dijangkau, seperti tabungan, deposito, emas, dan reksa dana pasar uang.

3. Membuat rekening khusus menabung

Agar kondisi keuangan semakin terkelola dengan baik, kamu juga perlu memiliki rekening khusus untuk menabung.

Tujuannya, agar budgeting atau perencanaan keuangan yang sudah dibuat sebelumnya tidak tercampur dengan uang tabungan.

Selain membuat rekening khusus menabung, kamu juga perlu menentukan tujuan menabung.

“Buat tujuan menabung untuk apa, sehingga tahu berapa yang harus ditabung rutin per bulan dan terlihat kira-kira target tabungan tadi akan tercapai dalam berapa lama,” jelasnya.

Baca Juga: Catat! Ini 3 Keterampilan yang Bisa Jadi Cuan untuk Ibu Rumah Tangga



REKOMENDASI HARI INI

Hindari Menjelaskan Diri Sendiri Saat Bertengkar dengan Pasangan, Ini Alasannya