Dijamin Lebih Bersih, Ini 3 Bahan Ampuh untuk Mencuci Botol Termos

Saras Bening Sumunarsih - Rabu, 17 November 2021
Baking soda yang dapat membantu membersihkan botol termos
Baking soda yang dapat membantu membersihkan botol termos

 

Baking soda

Beberapa noda sulit dihilangkan hanya dengan menggunakan air hangat dan sabun cuci piring.

Untuk itu, Kawan Puan dapat memanfaatkan baking soda dan cuka.

Kamu dapat menuangkan cuka dan baking soda ke dalam botol termos stainless steelKemudian isi dengan air hangat dan tunggu selama beberapa jam.

Perlu diingat adalah hindari untuk menutupnya. Buang air tersebut dan kemudian bilas botol hingga benar-benar bersih.

Selanjutkan bersihkan bagian dalam dengan handuk atau kain dan pastikan botol benar-benar kering.

Baca Juga: 4 Cara Membersihkan Bagian Luar Laptop agar Mengkilap seperti Baru



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat