Sering Salah Arti, Ini Perbedaan Purging dan Breakout Akibat Skincare

Dian Fitriani N - Sabtu, 20 November 2021
Perbedaan purging dan breakout di kulit wajah
Perbedaan purging dan breakout di kulit wajah maemodnit

Kedua, purging memiliki waktu relatif lebih singkat untuk sembuh dibandingkan breakout.

Biasanya purging memerlukan waktu maksimal dua minggu, sementara breakout biasanya membutuhkan satu hingga tiga bulan.

Ketiga, Kawan Puan bisa mengecek klaim dari skincare yang sedang digunakan.

 

Baca Juga: 5 Hal Ini Bisa Membuat Wajah Kamu Breakout Tanpa Disadari, Apa Saja?

Apabila produk skincare yang digunakan mengklaim dapat mengangkat sel kulit mati, bisa jadi kamu mengalami purging.

Tetapi, jika keadaan kulit wajah tak kunjung membaik hingga hitungan bulan, sudah dapat dipastikan itu adalah breakout.

Demikian perbedaan purging dan breakout yang merupakan dua reaksi kimia di wajah kita akibat penggunaan skincare, sekarang jangan sampai tertukar. 

(*)

Sumber: Healthline,Get The Gloss
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat