Belajar dari Terapi di Amerika, Marshanda: Menjadi Rapuh adalah Normal

Alessandra Langit - Kamis, 18 November 2021
Marshanda belajar soal mengelola emosi saat terapi di Amerika
Marshanda belajar soal mengelola emosi saat terapi di Amerika Instagram @marshanda99

Ia tinggal di negeri Paman Sam tersebut sendirian selama satu bulan untuk menjalani terapi.

Marshanda melakukan terapi agar terlepas dari ketergantungan terhadap obat-obatan penyakit gangguan bipolar.

Obat-obatan tersebut sudah dikonsumsi Marshanda semalam bertahun-tahun dan ia merasa butuh terapi healing untuk pemulihan tanpa obat-obatan.

Baca Juga: Self Acceptance ala Marshanda, Tidak Khawatir dengan Uban dan Keriput

Kawan Puan, menjalani terapi seperti itu merupakan hal yang normal dan bermanfaat untuk dilakukan demi menjaga kesehatan mental kita.

Jika dibutuhkan, jangan ragu atau malu untuk melakukan terapi, ya!

(*)

Sumber: Grid.ID
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru