Hari Anak Sedunia, Ini Pentingnya Lindungi Anak dari Eksploitasi Seksual Online

Ericha Fernanda - Sabtu, 20 November 2021
Cara mencegah menjadi target eksploitasi seksual pada anak
Cara mencegah menjadi target eksploitasi seksual pada anak real444

5. Orang lain tidak boleh menyentuh bagian pribadi (dada, alat kelamin, paha, pantat) dan bagian tubuh sensitif lainnya

6. Ajari anak untuk menolak ajakan bertemu orang yang baru dikenal

7. Ajari anak untuk berkata TIDAK pada orang asing dan orang yang sudah dikenal (keluarga dekat, kerabat, teman, tetangga, dan lainnya) yang meminta mempertunjukkan bagian tubuh

Baca Juga: Hindari Kekerasan pada Anak, Orang Tua Perlu Punyai 4 Prinsip Ini

Ingatlah, siapa pun dapat menjadi target eksploitasi seksual, baik dilakukan oleh orang terdekat maupun orang asing.

Untuk itu, penting mengedukasi sejak dini tentang kesehatan dan perlindungan seksual pada anak untuk mencegah eksploitasi seksual.

Kawan Puan, jika kamu mengalami atau melihat kasus kekerasan baik terhadap perempuan atau anak, segera laporkan ke hotline layanan SAPA 129 atau WA ke 08111 129 129.

Sumber: Instagram Kemenpppa
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!