Dengan urusan keuangan rumah tangga tidak meberatkan salah satu pihak.
3. Bicarakan setiap bulan
Penting bagi Kawan Puan dan pasangan untuk membicarakan atau mengkomunikasikan masalah keuangan rumah tangga setiap bulan
Komunikasikan hal-hal terkait hutang yang sudah di bayarkan atau yang belum dibayarkan.
Penting untuk diketahui dibutuhkan transparansi dalam keuangan rumah tangga.
Jika salah satu berusaha menutupi ini akan menimbulkan konflik dan kesalah pahaman.
Nah Kawan Puan, itu tadi beberapa cara mengatur keuangan rumah tangga yang perlu penganti baru ketahui.
Dibutuhkan tranparansi dan tanggung jawab bagi masing-masing pasangan.
Selain itu komunikasi juga hal yang penting.
Mengatur keuangan dengan tertutup justru menimbulkan kesalahan pahaman dan konflik. (*)