Makin Diminati, Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Asuransi Digital Ini!

Arintha Widya - Jumat, 7 Januari 2022
ilustrasi asuransi digital
ilustrasi asuransi digital Kindel Media

Lantaran tak harus ke kantor, transaksi asuransi digital bisa dilakukan dari mana saja sambil mengerjakan berbagai aktivitas lain.

Jadi, kamu tak harus meninggalkan kegiatan atau pekerjaan untuk semua prosesnya.

2. Lebih mudah membandingkan polis

Banyak penyedia asuransi yang juga menyediakan produk digital, sehingga kamu juga punya lebih banyak pilihan.

Masing-masing penyedia asuransi digital tentu memiliki beragam penawaran untuk polis mereka.

Melalui aplikasi yang ada, kamu bisa memilih sekaligus membandingkan polis mana yang kiranya paling baik dan sesuai kebutuhan serta anggaran keuanganmu.

3. Proses cepat dan aman

Asuransi digital juga mempunyai kelebihan prosesnya lebih cepat dan aman dalam sekali klik.

Bisa lebih cepat karena sistem di aplikasi telah disiapkan untuk berbagai transaksi dan bisa mencatatnya secara otomatis.

Baca Juga: Beli Gadget di Shopee Gratis Asuransi selama Setahun, Begini Caranya



REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru