Harus Punya, Ini 5 Manfaat Kandungan Polyglutamic Acid untuk Kulit

Dian Fitriani N - Jumat, 7 Januari 2022
Manfaat kandungan polyglutamic acid untuk kulit.
Manfaat kandungan polyglutamic acid untuk kulit. zsv3207

2. Mengurangi keriput

Polyglutamic acid dapat membantu mengurangi keriput dengan cara meningkatkan produksi kolagen dan elastin.

Dua kandungan tersebut dikenal dapat membuat kulit tampak lebih awet muda.

Seperti dilansir In vitro evaluation of new functional properties of poly-γ-glutamic acid produced by Bacillus subtilis D7polyglutamic acid mempunyai lebih banyak efek pelembap, sehingga dapat mengurangi keriput.

Kawan Puan tentu tidak mau kan, memiliki wajah keriput?

3. Mencegah penuaan dini

Tak hanya keriput, polyglutamic acid mampu mengurangi tanda penuaan dini, mulai dari kulit kering, kusam hingga kendur.

Hal ini dikarenakan kandungan skincare ini dapat menghambat enzim hyaluronidase.

Dengan begitu, sel kulit akan mengunci kelembapan di dalam skin barrier.

Baca Juga: Beda Polyglutamic Acid dan Hyaluronic Acid, Manakah yang Lebih Baik?

Sumber: Healthline,Huff Post,Mind Body Green
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja