Harus Punya, Ini 5 Manfaat Kandungan Polyglutamic Acid untuk Kulit

Dian Fitriani N - Jumat, 7 Januari 2022
Manfaat kandungan polyglutamic acid untuk kulit.
Manfaat kandungan polyglutamic acid untuk kulit. zsv3207

Alhasil, wajah menjadi lebih cerah, kencang, dan sehat.

4. Menyembuhkan luka di kulit

Dikutip dari Promotion Effects of Ultra-High Molecular Weight Poly-γ-Glutamic Acid on Wound Healing, polyglutamic acid berpotensi mempercepat penyembuhan luka di kulit wajah.

Selain itu, kandungan skincare ini akan menenangkan iritasi kulit sekaligus menghilangkan bekasnya, lho.

Inilah mengapa polyglutamic acid aman digunakan untuk semua jenis kulit, termasuk kamu pemilik sensitive skin.

5. Memperbaiki skin barrier yang rusak

Selain menyembuhkan luka akibat iritasi kulit, polyglutamic acid mampu memperbaiki kerusakan di dalam skin barrier.

"Kandungan ini bisa mempertahankan lapisan pelindung kulit sekaligus mengunci kelembapan," ujar dr. Hadley King, spesialis kulit, dilansir dari Mind Body Green.

"Aplikasikan secara rutin untuk mendapatkan hasil yang maksimal," tambahnya.

Nah, itu dia lima manfaat kandungan polyglutamic acid untuk kulit, tertarik mencobanya, Kawan Puan?

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Ceramide, Salah Satu Kandungan Favorit dalam Skincare

(*)

Sumber: Healthline,Huff Post,Mind Body Green
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja