Saat melakukan olahraga di atas, sebisa mungkin dilakukan dengan hati-hati.
Jika memiliki penyakit bawaan seiring bertambahnya usia, kamu bisa melakukan konsultasi dengan dokter.
Mengutip Family Doctor, bekonsultasi pada dokter juga perlu dilakukan jika setelah berolahraga mengalami beberapa kondisi, seperti:
- Nyeri dada atau tekanan yang berlebihan hingga mengalami kesulitan bernapas atau sesak napas luar biasa
- Mual hebat
- Pusing atau sakit kepala yang sudah tidak bisa ditahan
- Kesulitan dengan keseimbangan
Jika mengalami kondisi di atas, ada kemungkinan olahraga yang dilakukan terlalu intens dan perlu diturunkan.
Itu dia beberapa jenis olahraga untuk perempuan lansia yang dapat Kawan Puan coba. Semoga membantu!
(*)
Baca Juga: Mudah Dilakukan, Ini 5 Jenis Olahraga untuk Perempuan Pasca Melahirkan