Kerap Dialami Tanpa Sadar saat WFH, Apa Itu Carpal Tunnel Syndrome?

Anna Maria Anggita - Kamis, 20 Januari 2022
Carpal tunnel syndrome
Carpal tunnel syndrome Pikusisi-Studio

Adapun faktor risiko CTS, di antaranya:

- Seks

- Kondisi yang merusak saraf, seperti diabetes

- Inflamasi dan kegemukan

- Obat-obatan

Bukan hanya itu saja, adapun faktor risiko lain yang berkaitan dengan pekerjaan yakni penggunaan mouse komputer.

Oleh sebab itu, tak dipungkiri bahwa kondisi ini bisa menyerang orang yang WFH.

Meski begitu, belum ada bukti yang cukup berkualitas dan konsisten untuk mendukung penggunaan komputer secara ekstensif sebagai faktor risiko sindrom lorong karpal.

Baca Juga: Bagaimana Efektivitas Mix and Match Vaksinasi Booster? Ini Penjelasan Dokter Penyakit Dalam

Sumber: Mayo Clinic
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru