Diakui UNESCO sebagai Warisan Budaya, Ini Manfaat Pencak Silat untuk Perempuan

Anna Maria Anggita - Sabtu, 22 Januari 2022
Beragam manfaat pencak silat untuk tubuh perempuan.
Beragam manfaat pencak silat untuk tubuh perempuan. OSTILL

Parapuan.co - Salah satu seni bela diri yang berasal dari Indonesia adalah pencak silat.

Mengutip dari Bobo.ID, pencak silat juga telah diakui oleh UNESCO.

Pencak silat ditetapkan sebagai warisan budaya tak benda pada 12 Desember 2019.

Mengetahui bahwa pencak silat merupakan warisan budaya, maka penting bagi seluruh warga Indonesia untuk melestarikan budaya ini.

Salah satu cara untuk melestarikan pencak silat yakni dengan mempelajarinya.

Ketika memutuskan untuk belajar pencak silat, selain melestarikannya kamu juga mendapat manfaat baik dari seni bela diri ini.

Dilansir dari sumber yang sama, berikut ini manfaat pencak silat. Simak ya!

1. Melatih fokus

Belajar pencak silat itu bisa melatih fokus Kawan Puan.

Baca Juga: Tak Hanya untuk Laki-Laki, Ini Manfaat Tinju Bagi Perempuan

Sumber: Bobo
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Diakui UNESCO sebagai Warisan Budaya, Ini Manfaat Pencak Silat untuk Perempuan