Sebab, orang yang berlatih pencak silat harus mampu mengukur kemampuan lawan.
Misalnya saja, ketika belajar pencak silat, kamu perlu melakukan teknik kuncian untuk mengunci, menguasai, dan membuat lawan tak berdaya.
Gerakan pencak silat yang dimaksudkan tersebut yakni hindaran dan tangkapan untuk mengincar bagian tubuh lawan.
2. Memperkuat otot
Selain melatih fokus, belajar pencak silat juga membantu memperkuat otot.
Sebab, berlatih pencak silat ini kuda-kuda menjadi teknik dasar yang dilakukan pada tahap pertama.
Dalam pencak silat, kuda-kuda digunakan untuk sikap pasang badan, teknik serangan, dan pembelaan diri.
Usut punya usut, teknik ini bermanfaat untuk latihan dasar memperkuat otot pada kaki.
Baca Juga: Jelang Persiapan Sekolah Tatap Muka, Ini 5 Manfaat Olahraga Karate bagi Anak