Ubi jalar ini jauh lebih sehat daripada kentang biasa dan dapat dinikmati dipanggang atau dihaluskan.
Sebagai catatan, saat mengonsumsi ubi jalar, sebaiknya bagian kulit luarnya dimakan, karena mengandung banyak nutrisi.
2. Bayam
Makanan berikutnya untuk mencegah kanker serviks adalah sayuran berdaun gelap seperti bayam karena menawarkan asam folat.
Asam folat membantu dalam membangun sel-sel baru.
Di mana sel-sel baru ini dapat membantu mendorong sel-sel yang rusak dan beracun yang menyebabkan kanker serviks dan penyakit lain di dalam tubuh.
Bayam juga merupakan sumber ideal vitamin lain, seperti vitamin E untuk meningkatkan fungsi sel yang sehat.
3. Wortel
Baca Juga: 6 Deretan Obat Alami di Dapur untuk Bantu Menangkal Kanker, Apa Saja?