Di mana banyak biji-bijian yang biasanya digunakan dalam sereal membuat tubuh memiliki tingkat fitoestrogen yang lebih tinggi.
Beberapa contoh biji-bijian ini adalah:
- Gandum utuh
- Gandum hitam
- Jelai.
2. Buah dan sayur
Estrogen bisa ditemukan pula dalam buah dan sayur. Umumnya, buah beri dan sayuran silangan dikatakan memiliki kadar fitoestrogen yang tinggi.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Minuman Pereda Gejala Covid-19, Teh Hangat hingga Es Loli
Tapi tak hanya itu saja, di bawah ini termasuk buah dan sayur yang kaya dengan fitoestrogen:
- Kecambah