Bumbu dapur seperti garam juga bisa menjadi obat alami untuk batuk.
Caranya yakni aduk satu sendok makan garam meja ke dalam segelas air panas dan berkumurlah.
Berkumur larutan garam selama beberapa menit, tiga kali sehari, akan membuat tenggorokanmu lebih ringan.
Tapi ingat untuk jangan ditelan ya, setelah kumur, langsung buang cairan tersebut.
3. Kunyit
Obat herbal untuk melancarkan dahak selanjutnya adalah kunyit.
Kunyit berperan mengurangi rasa sakit, mengurangi peradangan dan meningkatkan daya tahan tubuh.
Cara mengonsumsi bahan ini yaitu campurkan setengah sendok teh kunyit dan lada hitam ke dalam susu panas, lalu tambahkan madu.
Baca Juga: Bisa Jadi Obat Alami, Ini Khasiat Kacang Chickpea Bagi Tubuh