5 Cara Mencegah Beruntusan, Salah Satunya Hindari Terlalu Banyak Berkeringat

Ardela Nabila - Selasa, 15 Maret 2022
Cara mencegah bruntusan.
Cara mencegah bruntusan. globalmoments

Dokter spesialis kulit dr. Justine Kluk, sunscreen bisa meminimalisir risiko kulit menjadi breakout dan menimbulkan beruntusan.

2. Lindungi kulit dengan topi saat keluar rumah

Untuk memaksimalkan pencegahan munculnya beruntusan, selain memakai sunscreen, kamu juga bisa melindungi kulit dengan pakaian lengan panjang atau topi saat keluar rumah.

Dr. Kluk merekomendasikan agar kamu memakai topi yang memang bisa melindungi kulit dan matahari dan bisa mengurangi risiko beruntusan, seperti bucket hat misalnya.

Meskipun begitu, dikutip dari Mayo Clinic, kamu juga harus menghindari memakai pakaian ketat yang bisa membuat kulit iritasi.

3. Memakai pakaian longgar

Cara mencegah beruntusan yang selanjutnya adalah dengan memakai pakaian yang longgar untuk mencegah kulit iritasi.

Hindari pula berlebihan dalam berpakaian, misalnya dengan menumpuk pakaian, khususnya di cuaca panas.

Sebaliknya, Kawan Puan bisa mencegah masalah kulit yang satu ini dengan mengenakan pakaian berbahan lembut dan terbuat dari katun.

Baca Juga: Kembali Percaya Diri, Ini 5 Cara Mengatasi Beruntusan di Wajah

Sumber: Mayo Clinic,Elle
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru