- Gusi yang mudah berdarah
- Saat sikat gigi keluar darah
- Nanah di antara gigi dan gusi
- Gigi goyang atau kehilangan gigi
- Mengunyah yang menyakitkan
- Ruang baru berkembang di antara gigi
- Gusi yang lepas dari gigi yang akhirnya membuat gigi terlihat lebih panjang dari biasanya
Jikalau sudah timbul gejala di atas alangkah baiknya segera dibawa ke dokter agar mendapat perawatan dan tak timbul komplikasi.
Baca Juga: Dengarkan Tubuhmu, Ini 4 Penyebab Jerawat Tak Kunjung Hilang