- Sayuran berdaun gelap
- Kentang, labu, dan jamur
- Alpukat dan pisang
- Yogurt
Selain itu, kurma menjadi sumber kalium yang baik dan makanan yang sangat baik untuk berbuka puasa.
Kurma tidak hanya membantu tubuh terhidrasi dengan cepat, tetapi memberi energi instan untuk membuatmu merasa segar kembali setelah berjam-jam berpuasa.
2. Cairan yang cukup
Pastikan ketika jam buka puasa tiba, Kawan Puan minum air putih terlebih dahulu.
Pasalnya tubuh harus mendapat cairan baik dari air atau jus buah sebanyak mungkin antara buka puasa dan waktu tidur.
Baca Juga: Pentingnya Pemenuhan Kebutuhan Vitamin C pada Anak, Ini Kata Dokter Spesialis