4 Jenis Hiperpigmentasi yang Dapat Terjadi pada Kulit, Tak Hanya Bekas Jerawat

Ardela Nabila - Minggu, 24 April 2022
Jenis hiperpigmentasi.
Jenis hiperpigmentasi. Doucefleur

 

Melasma merupakan kondisi kulit yang ditandai dengan munculnya bercak-bercak hiperpigmentasi, biasanya terjadi di sekitar pipi atau bagian tengah wajah.

Menurut dr. Danar, kondisi kulit yang merupakan salah satu jenis hiperpigmentasi ini biasanya disebabkan oleh beberapa hal, termasuk hormon dan paparan sinar matahari.

“Kalau ada bercak-bercak di bagian pipi, di bagian tengah pada wajah, itu biasanya melasma. Ini bisa disebabkan oleh faktor hormon atau paparan sinar matahari yang tidak kontrol,” jelas dr. Danar.

2. Bekas jerawat

 

Selanjutnya ada jenis hiperpigmentasi yang paling umum dialami oleh banyak orang, terutama mereka yang memiliki kulit rentan berjerawat.

Bekas jerawat yang menghitam sendiri biasanya disebabkan karena peradangan pada jerawat, maka dari itu, dr. Danar menyarankan untuk menghindari menyentuh kulit ketika berjerawat.

Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat