Jangan Dibuang, Ini 3 Manfaat Air Bekas Rebusan Jagung untuk Tanaman

Saras Bening Sumunar - Selasa, 10 Mei 2022
Manfaat air rebusan jagung untuk tanaman
Manfaat air rebusan jagung untuk tanaman Pixabay

1. Meningkatkan pertumbuhan tanaman

Tanaman yang kekurangan nutrisi di dalam tanah dapat mengalami pertumbuhan yang lambat.

Air rebusan jagung mengandung mineral dan nutrisi yang baik untuk tanaman.

Penggunaan air rebusan jagung secara teratur dapat mencegah pertumbuhan tanaman yang terhambat serta meningkatkan perkembangan tanaman.

Selain itu, air rebusan jagung juga dapat mendukung pertumbuhan bakteri lactobacillus yang membantu meningkatkan perkembangan jamur mikoriza di dalam tanah.

2. Menutrisi tanah

Air jagung dapat menyuburkan tanah di sekitar tanaman dan menutupi kekurangan nutrisi di tanah karena mengandung berbagai nutrisi, vitamin, dan mineral.

Tingginya pati dalam air rebusan jagung juga dapat dikonsumsi mikroba di dalam tanah sehingga membuatnya tumbuh dan berkembang biak.

Meningkatnya populasi mikroba dapat menguraikan bahan organik di tanah sehingga menyebabkan lebih banyak nutrisi yang disimpan di dalam tanah.



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat