2. 5 Tips Membuat Siomay agar Kenyal, Jangan Aduk Terlalu Lama
Ketika membuat siomay sendiri di rumah, terkadang hasilnya tidak seperti yang diinginkan layaknya seperti di restoran.
Pasalnya tekstur siomay yang berhasil itu biasanya empuk, lembut, dan sedikit kenyal.
Lantas, jika bagaimana supaya siomay memiliki tekstur yang kenyal?
Dilansir dari Kompas.com, berikut ini lima tips membuat siomay agar teksturnya kenyal, simak ya!
Perbandingan bahan siomay
Ines Sukandar, pemilik Dimsum Mysha by Inez Kitchen mengungkap bila ayam dan tepung menjadi dua bahan yang pasti digunakan dalam emmbaut siomay.
Baca Juga: 4 Tips Memasak Cepat Puding Putih Telur, Sajikan Dingin Lebih Nikmat