Dampak Perceraian pada Tiap Usia Anak Bisa Berbeda, Simak Penjelasannya

Saras Bening Sumunar - Kamis, 2 Juni 2022
Berbagai dampak yang akan dirasakan anak atas perceraian orang tua
Berbagai dampak yang akan dirasakan anak atas perceraian orang tua kokoroyuki

Parapuan.co - Perceraian adalah hal yang dikhawatirkan oleh pasangan. Banyak pasangan khawatir perceraian akan terjadi pada rumah tangganya.

Pasalnya, tak dimungkiri kalau ada banyak faktor yang membuat kehidupan pernikahan berada di ambang perceraian.

Faktor tersebut mulai dari masalah ekonomi, perselingkuhan, hingga kekerasan.

Perlu Kawan Puan ketahui bahwa perceraian tidak hanya berdampak pada hubungan rumah tangga, namun juga kondisi anak.

Bagi anak, perceraian merupakan momen yang sangat menyedihkan, bahkan bisa sampai membuat stres karena membingungkan.

Mereka menganggap bahwa dunianya telah runtuh dalam sekejap.

Bahkan, jika tidak ditanggapi dengan baik, momen pecahnya keluarga ini dapat menjadi pengalaman traumatis bagi mereka.

Hal serupa juga disampaikan oleh seorang psikoterapis, Amy Morin.

Melansir dari Verywell Familydampak emosional yang dialami oleh anak-anak dapat dibagi dalam tiga tahapan tumbuh kembang mereka.

Baca Juga: Beberapa Hal yang Sering Ditanyakan Anak-anak Tentang Perceraian



REKOMENDASI HARI INI

Disinggung IDAI, Mengapa Feeding Rules Penting untuk Tumbuh Kembang Anak?