Lebih Asin, Ini 2 Perbedaan Saus Mentai di Jepang dan Indonesia

Anna Maria Anggita - Senin, 13 Juni 2022
Perbedaan saus mentai di Jepang dan saus mentai di Indonesia
Perbedaan saus mentai di Jepang dan saus mentai di Indonesia Dmaryana

Sementara itu, saus mentai di Indonesia menggunakan tobiko karena mentaiko yang sulit didapatkan di Indonesia.

"Jadi biasanya pasti di restoran itu semua pakainya tobiko atau kadang ada juga yang cuma campuran mayonais dan saus sambal diklaim mentai," kata Griselda.

2. Rasa

Perbedaan saus mentai Jepang dan Indonesia berikutnya ialah dari segi cita rasa. 

Walaupun bumbu yang digunakan hampir sama, tapi tetap saja menurut Griselda rasanya berbeda.

Ia mengungkap kalau saus mentai Jepang cenderung lebih asin mirip seperti ikan asin

"Kalau yang di Indonesia justru lebih ke asam karena memang beda telurnya, kaya telur asin dan telur ayam," pungkasnya.

Setelah mengetahui perbedaan di atas, kira-kira tertarik mencoba saus mentai Jepang? 

(*)

Baca Juga: 5 Tips Memasak Cepat Ayam Bumbu Bali, Empuk dan Bumbu Meresap



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat